• Login
No Result
View All Result
www.persrakyat.com
  • Isu Utama
  • Opini
  • Narasi Ahli
  • Masyarakat Bicara
  • Isu Utama
  • Opini
  • Narasi Ahli
  • Masyarakat Bicara
No Result
View All Result
www.persrakyat.com
No Result
View All Result
Home Isu Masyarakat

Baharkam Polri Latih 2.284 Orang Jadi Tracer COVID-19

Admin Persrakyat by Admin Persrakyat
30 Juni 2021
in Isu Masyarakat
0
Baharkam Polri Latih 2.284 Orang Jadi Tracer COVID-19
0
SHARES
4
VIEWS

Jakarta – Baharkam Polri menggelar pelatihan terhadap 2.284 orang untuk menjadi tracer COVID-19 dari 29 Juni hingga 1 Juli 2021. Pelatihan tersebut ditujukan kepada personel Polri dan elemen masyarakat yang merupakan mitra kepolisian untuk melacak keberadaan virus Corona.

“Peserta sebanyak 2.284 orang. Dengan rincian relawan Senkom 530 orang, Bintara PMJ 270 orang, Baja SPN Lido 552 orang, Baja SPN Jabar 539 orang, Baja SPN Banten 192 orang, dan Baja SPN Jateng 201 orang,” ujar Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono melalui keterangan tertulis, Selasa (29/6/2021).

Argo mengatakan pelatihan sebagai tracer ini merupakan tugas bagi anggota Polri. Argo mengatakan pelacakan virus Corona adalah salah satu bentuk tanggung jawab dan kewajiban dari seluruh personel Polri kepada masyarakat dalam menjalankan tugas di tengah pandemi COVID-19.

“Di mana ini sebagai bentuk amal dan tanggung jawab kita terhadap masyarakat. Khususnya sebagai anggota Polri adalah kewajiban kita untuk melaksanakan hal tersebut,” katanya.

Oleh karena itu, Argo berharap jajaran kepolisian mampu bertugas secara profesional dan memahami tugas sebagai tracer. Kemudian, Argo mengimbau kepada jajarannya untuk tetap menjaga diri sendiri saat bertugas.

“Agar rekan-rekan paham betul akan apa saja yang harus dilakukan. Yang pertama menjaga diri kita sendiri, kemudian membuka mata dan telinga, dan mendata siapa saja yang terkonfirmasi positif, jangan pasif,” tutur Argo.

Argo pun menyampaikan apresiasi kepada elemen masyarakat mitra polisi yang mau turut serta menjadi seorang tracer COVID-19. Dia mengingatkan seluruh tracer agar terus menjaga protokol kesehatan.

“Agar selalu melakukan langkah-langkah yang tepat dan proaktif tetapi tetap menjaga protokol kesehatan yang seharusnya,” imbuhnya.

Previous Post

Telusuri Dugaan Penjualan Foto Selfie KTP, Kominfo: PSE Wajib Patuhi Undang-undang

Next Post

Polri Raih Predikat WTP Delapan Tahun Berturut-turut dari BPK

Admin Persrakyat

Admin Persrakyat

Next Post
Polri Raih Predikat WTP Delapan Tahun Berturut-turut dari BPK

Polri Raih Predikat WTP Delapan Tahun Berturut-turut dari BPK

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Login
Notify of
guest

guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Rekomendasi

Pengamat: “Polantas Menyapa” Jadi Simbol Dedikasi dan Transformasi Humanis Pelayanan Lalu Lintas Polri

Pengamat: “Polantas Menyapa” Jadi Simbol Dedikasi dan Transformasi Humanis Pelayanan Lalu Lintas Polri

3 hari ago
Kasat Lantas Polrestabes Semarang AKBP Yunaldi

Aksi Humanis Polantas Semarang: Gendong Warga dan Bagikan Makanan untuk Sopir Terjebak Banjir

5 hari ago

Trending

Berbagi Bersama Sambut Bulan Suci Ramadan 1445H

Berbagi Bersama Sambut Bulan Suci Ramadan 1445H

2 tahun ago
Berani Berbicara: Bersama Hentikan Bullying!

Berani Berbicara: Bersama Hentikan Bullying!

2 tahun ago

Popular

Berbagi Bersama Sambut Bulan Suci Ramadan 1445H

Berbagi Bersama Sambut Bulan Suci Ramadan 1445H

2 tahun ago
Berani Berbicara: Bersama Hentikan Bullying!

Berani Berbicara: Bersama Hentikan Bullying!

2 tahun ago
75 Polwan Beri Trauma Healing Korban Erupsi Semeru

75 Polwan Beri Trauma Healing Korban Erupsi Semeru

4 tahun ago

Tinjau Korban Erupsi Semeru, Kapolri Minta Jajarannya Beri Perhatian Khusus ke Lansia dan Ibu Hamil

4 tahun ago
Kasat Lantas Polrestabes Semarang AKBP Yunaldi

Aksi Humanis Polantas Semarang: Gendong Warga dan Bagikan Makanan untuk Sopir Terjebak Banjir

5 hari ago

© Copyright Persrakyat Team All Rights Reserved JNews .

No Result
View All Result
  • Isu Utama
  • Opini
  • Narasi Ahli
  • Masyarakat Bicara

© Copyright Persrakyat Team All Rights Reserved JNews .

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
wpDiscuz